Paket Pernikahan Anjungan Jateng TMII 2019 - Sewa Gedung Nikah

SewaGedungNikah.com -  Jakarta
Wedding Party at Anjungan Jawa Tengah 

Prosesi pernikahan dengan nuansa semi outdoor, ditambah dengan nuansa yang kental dengan budaya Jawa, membuat banyak pengantin menggunakan Anjungan Jawa Tengah ini sebagai tempat pelaksanaan pesta pernikahan.


UPDATE Artikel baru:
Paket Pernikahan Puspa Pesona Taman Anggrek 2020
Paket Pernikahan Padepokan Pencak Silat 2020

Area yang didapat
Jika Anda menyewa Anjungan Jawa Tengah sebagai tempat pelaksanaan acara pesta pernikahan, maka tentu Anda akan mendapatkan fasilitas Area pendopo utama yang cukup luas, di pendopo ini kita dapat memuat 1 set tempat makan prasmanan serta beberapa jenis makanan gubugan.

Selain pendopo utama, Anda juga dapat menggunakan pendopo khusus yang dapat ditempati saat Anda dan keluarga berganti busana. Dan tentunya, Anda dapat menggunakan taman yang ada sebagai tempat gubug makanan, serta pelataran yang menjorok ke bawah sebagai tempat akad nikah seperti contoh foto cantik di atas.

Baca juga: Paket Pernikahan Puspa Pesona Taman Anggrek 2020
Daftar Gedung Pernikahan di Sekitar TMII 2019

Harga Sewa
Harga yang perlu dibayarkan jika ingin menggunakan Anjungan Jawa Tengah ini adalah sebesar 15 juta rupiah saja. Sudah termasuk kursi, serta keamanan dan kebersihan area gedung.

Harga Paket
Untuk menyelenggarakan acara pernikahan di Anjungan Jawa Tengah ini, clien kami biasanya rata - rata menyiapkan anggaran mulai dari 120juta rupiah untuk keseluruhan paket untuk 300 undangan (600 tamu), ataupun sekitar 145 juta rupiah untuk 500 undangan (1000 tamu).

Detail paket pernikahan dapat Anda dapat dengan klik >> Cek Pricelist Anjungan Jateng 2020

Artikel sebelumnya: Paket Pernikahan di Museum Perangko

1 comment: